6 Kebiasaan Mahasiswa yang Masih Melegenda
01 December 2018
Add Comment
Mahasiswa adalah pelajar yang sedang menuntut ilmu di suatu Perguruan Tinggi, atau yang lebih populer Universitas. Ada tri darma darma dalam perguruan tinggi, pertama Pendidikan kedua Penelitian, dan yang ke tiga Pengabdian. Yuk simak penjelasannya di bawah ini :
1. Begadang
Sudah tidak asing lagi bagi mahasiswa melakukan salah satu rutinitas ini, baik mahasiswa baru maupun mahasiswa tingkat akhir. Banyaknya tugas yang di berikan dosen kepada mahasiswa membuat mereka mau tidak mau harus tidur sampai larut malam. Ada juga yang masih melakukan aktivitas organisasi yang harus mereka ikuti hingga larut malam. Untuk mereka yang sudah mencapai puncak semester akhir, kadang mereka masih terjaga dari malamnya, karena harus mengerjakan skripsi yang menjadi tugas pokok akhir yang wajib di selesaikan. Namun kebiasaan ini jika terus terulang maka akan membawa dampak buruk bagi mahasiswa, seperti kesehatannya akan memburuk, bangunnya akan kesiangan, pikiran menjadi bercabang, dan masih banyak dampak buruknya. Begadang lah jika itu memang penting yang tidak bisa di tinggalkan, jangan sampai menjadi kebiasaan, karena tidak baik juga bagi kesehatan.
2. Demo/Aksi
Demo adalah makanan sehari-hari mahasiswa organisatoris. Mereka bukan tidak mempunyai alasan untuk melakukan hal ini, adanya kejanggalan yang terdapat di birokrasi kampus membuat mereka harus turun tangan untuk menegakan keadilan di kampusnya dengan melakukan suatu jalan pintas, yaitu aksi. Tapi sangat di sayangkan apabila mahasiswa lebih memilih demo dari pada mengikuti jam perkuliahan yang semestinya tidak boleh di tinggalkan. Maka alhasil di akhir semseter tidak sedikit dari mereka nilai nya jeblog dan harus mengulang di semester berikutnya atau memperbaikinya dengan cara sp (semester pendek). Domo di kampus sah-sah saja apabila demonya dapat membawa perubahan di kampusnya, tidak meninggalkan jam kuliah yang menjadi kewajibannya, dan juga transparan ketika demo telah usai, maksudnya adalah tidak ada kepentingan individual di dalam demo itu, sehingga yang di untungkan adalah mereka yang melakukan rencana di balik layar.
3. Mentraktir Sesama Teman
Tidak asing lagi bagi mahasiswa saling traktir sesama temannya, apalagi pas gajian bulan pertama dari sang papah, temannya yang mendengar percakan di telepon dengan papanya langsung sontak gembira mendengar kabar itu, katanya untuk uang dengar, ya alhasil, terpaka deh harus mentraktir karena takut di cap sebagai mahasiswa pelit. Mentraktir ketika kita ada uang lebih suatu hal wajar di kalangan mahasiswa, karena sebagai manusia kita harus saling memberi dan menolong. Tapi jika memang tidak ada jangan memaksakan, bisa-bisa uang kita yang dikirim dari papah untuk sebulan udah habis sebelum waktunya, kan kita juga yang stres.
4. Meminjam Uang
Saya yakin di antara kalian yang pernah ngerasain sebagai mahasiswa pasti pernah meminjam uang kepada temannya, apalagi mereka mahasiswa yang jika di lihat status ekonominya kelas menengah ke bawah. Tipe-tipe mahasiswa itu sangat beragam latar belakangnya, ada yang mampu ada juga yang tidak mampu. Sebagai mahasiswa pintar-pintarlah memanfaatkan waktu dan situasi, misalnya sambil berjualan online di situs-situs ternama yang menyediakan ruang untuk berjualan, menulis artikel di situs-situs penghasil uang, atau juga menjadi guru privat les siswa, kan lumayan, selain medapatkan pengalaman, kita juga mendapatkan rupiah dari hasil kerja keras kita. Asalkan jangan mengganggu aktivitas kuliah saja, so banyak kok dari mereka yang sukses.
5. Menyontek Pas Uas
Ada ada saja kelakuan mahasiswa pas lagi menghadapi ujian akhir semester, karena kurangnya pengetahuan dan minimnya membaca, membuat mereka melakukan suatu kecurangan saat mengisi soal materi dengan cara mencontek. Pas pengawas sedang lengah mereka memanfaatkan moment untuk mencontek dari salinan yang sudah di siapkan semalam, atau memanfaatkan smartpone mereka untuk mencari jawaban. Tapi tidak semua mahasiswa seperti itu, banyak juga kok yang percaya diri mengisi soal dengan jujur tanpa mencontek. So, kamu sebagai mahasiswa termasuk kategori yang mana?.
6. Uniko (Usaha Nipu Kolot/Orang tua)
Kebiasaan buruk ini sudah turun temurun yang masih di lakukan oleh para mahasiswa. Banyak cara yang di lakukan untuk mendapatkan uang dari orang tuanya dengan cara uniko, salah satunya meminta uang untuk keperluan membeli buku, padahal uangnya tidak di belikan pada buku, melainkan untuk jajan dan jalan-jalan, Meminta uang untuk keperluan study banding ke universitas lain, padahal uangnya untuk membayar hutang kepada teman-temannya. Sungguh ironis, orang tua di rumah kerja pagi pulang malam hanya untuk memperjuangkan anaknya agar menjadi sarjana tapi oleh anaknya di sia-siakan begitu saja. Jika kalaian masih melakukan hal ini, hentikanlah dari sekarang, jika tidak mau menyesal di kemudian hari.
Baca Juga 100 Contoh Kalimat Bahasa Sunda dan Artinya
Itulah 6 kebiasaan mahasiswa yang masih masih melegenda berdasarkan pengalaman saya sewaktu masih menjadi mahasiswa, tapi tidak semua mahasiswa mempunyai kebiasaan buruk seperti yang di atas, ada juga mahasiswa yang rajin dan kokoh pada pendirian dan prinsipnya. So ambil yang baik, dan buang yang buruk. Semoga artikelnya bermanfaat. Salam Mahasiswa.
1. Begadang
Sudah tidak asing lagi bagi mahasiswa melakukan salah satu rutinitas ini, baik mahasiswa baru maupun mahasiswa tingkat akhir. Banyaknya tugas yang di berikan dosen kepada mahasiswa membuat mereka mau tidak mau harus tidur sampai larut malam. Ada juga yang masih melakukan aktivitas organisasi yang harus mereka ikuti hingga larut malam. Untuk mereka yang sudah mencapai puncak semester akhir, kadang mereka masih terjaga dari malamnya, karena harus mengerjakan skripsi yang menjadi tugas pokok akhir yang wajib di selesaikan. Namun kebiasaan ini jika terus terulang maka akan membawa dampak buruk bagi mahasiswa, seperti kesehatannya akan memburuk, bangunnya akan kesiangan, pikiran menjadi bercabang, dan masih banyak dampak buruknya. Begadang lah jika itu memang penting yang tidak bisa di tinggalkan, jangan sampai menjadi kebiasaan, karena tidak baik juga bagi kesehatan.
2. Demo/Aksi
Demo adalah makanan sehari-hari mahasiswa organisatoris. Mereka bukan tidak mempunyai alasan untuk melakukan hal ini, adanya kejanggalan yang terdapat di birokrasi kampus membuat mereka harus turun tangan untuk menegakan keadilan di kampusnya dengan melakukan suatu jalan pintas, yaitu aksi. Tapi sangat di sayangkan apabila mahasiswa lebih memilih demo dari pada mengikuti jam perkuliahan yang semestinya tidak boleh di tinggalkan. Maka alhasil di akhir semseter tidak sedikit dari mereka nilai nya jeblog dan harus mengulang di semester berikutnya atau memperbaikinya dengan cara sp (semester pendek). Domo di kampus sah-sah saja apabila demonya dapat membawa perubahan di kampusnya, tidak meninggalkan jam kuliah yang menjadi kewajibannya, dan juga transparan ketika demo telah usai, maksudnya adalah tidak ada kepentingan individual di dalam demo itu, sehingga yang di untungkan adalah mereka yang melakukan rencana di balik layar.
3. Mentraktir Sesama Teman
Tidak asing lagi bagi mahasiswa saling traktir sesama temannya, apalagi pas gajian bulan pertama dari sang papah, temannya yang mendengar percakan di telepon dengan papanya langsung sontak gembira mendengar kabar itu, katanya untuk uang dengar, ya alhasil, terpaka deh harus mentraktir karena takut di cap sebagai mahasiswa pelit. Mentraktir ketika kita ada uang lebih suatu hal wajar di kalangan mahasiswa, karena sebagai manusia kita harus saling memberi dan menolong. Tapi jika memang tidak ada jangan memaksakan, bisa-bisa uang kita yang dikirim dari papah untuk sebulan udah habis sebelum waktunya, kan kita juga yang stres.
4. Meminjam Uang
Saya yakin di antara kalian yang pernah ngerasain sebagai mahasiswa pasti pernah meminjam uang kepada temannya, apalagi mereka mahasiswa yang jika di lihat status ekonominya kelas menengah ke bawah. Tipe-tipe mahasiswa itu sangat beragam latar belakangnya, ada yang mampu ada juga yang tidak mampu. Sebagai mahasiswa pintar-pintarlah memanfaatkan waktu dan situasi, misalnya sambil berjualan online di situs-situs ternama yang menyediakan ruang untuk berjualan, menulis artikel di situs-situs penghasil uang, atau juga menjadi guru privat les siswa, kan lumayan, selain medapatkan pengalaman, kita juga mendapatkan rupiah dari hasil kerja keras kita. Asalkan jangan mengganggu aktivitas kuliah saja, so banyak kok dari mereka yang sukses.
5. Menyontek Pas Uas
Ada ada saja kelakuan mahasiswa pas lagi menghadapi ujian akhir semester, karena kurangnya pengetahuan dan minimnya membaca, membuat mereka melakukan suatu kecurangan saat mengisi soal materi dengan cara mencontek. Pas pengawas sedang lengah mereka memanfaatkan moment untuk mencontek dari salinan yang sudah di siapkan semalam, atau memanfaatkan smartpone mereka untuk mencari jawaban. Tapi tidak semua mahasiswa seperti itu, banyak juga kok yang percaya diri mengisi soal dengan jujur tanpa mencontek. So, kamu sebagai mahasiswa termasuk kategori yang mana?.
6. Uniko (Usaha Nipu Kolot/Orang tua)
Kebiasaan buruk ini sudah turun temurun yang masih di lakukan oleh para mahasiswa. Banyak cara yang di lakukan untuk mendapatkan uang dari orang tuanya dengan cara uniko, salah satunya meminta uang untuk keperluan membeli buku, padahal uangnya tidak di belikan pada buku, melainkan untuk jajan dan jalan-jalan, Meminta uang untuk keperluan study banding ke universitas lain, padahal uangnya untuk membayar hutang kepada teman-temannya. Sungguh ironis, orang tua di rumah kerja pagi pulang malam hanya untuk memperjuangkan anaknya agar menjadi sarjana tapi oleh anaknya di sia-siakan begitu saja. Jika kalaian masih melakukan hal ini, hentikanlah dari sekarang, jika tidak mau menyesal di kemudian hari.
Baca Juga 100 Contoh Kalimat Bahasa Sunda dan Artinya
Itulah 6 kebiasaan mahasiswa yang masih masih melegenda berdasarkan pengalaman saya sewaktu masih menjadi mahasiswa, tapi tidak semua mahasiswa mempunyai kebiasaan buruk seperti yang di atas, ada juga mahasiswa yang rajin dan kokoh pada pendirian dan prinsipnya. So ambil yang baik, dan buang yang buruk. Semoga artikelnya bermanfaat. Salam Mahasiswa.
0 Response to "6 Kebiasaan Mahasiswa yang Masih Melegenda"
Post a Comment
PERHATIAN !
Terimakasih anda tidak berkomentar yang berunsur :
1. Sara/p**no
2. Pelecehan atau peninstaan terhadap ras dan agama
3. Link rusak
4. Spam
Bila ingin copy artikel mohon cantumkan link yang menghubungkan ke blog saya.